#kehidupan-remaja
Rabu , 07 Jun 2023, 19:19 WIB
Anak Mulai Puber, Orang Tua Perlu Lakukan Ini Agar Anak tak Kebablasan Berteman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Beberapa hari lalu warganet sempat dihebohkan oleh video viral yang memperlihatkan perempuan ditabrak kekasihnya di Jalan Prapanca Raya, Jakarta Selatan. Video tersebut diunggah oleh akun @gibranabd. Polres Metro...
Selasa , 28 Mar 2023, 20:33 WIB
Remaja Terlibat Tawuran, Bagaimana Sikap Tepat Orang Tua?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Psikolog Universitas Indonesia (UI) Depok, Dian Wisnuwardhani, menekankan pentingnya peran keluarga untuk mencegah tawuran remaja yang marak terjadi bahkan saat bulan Ramadhan 1444 H. Orang tua memiliki dua pilihan ketika menghadapi remaja yang melakukan kesalahan. "Ketika seorang remaja melakukan kesalahan, pilihan ada dua, mengajak berdiskusi atau memberi hukuman," kata dosen dan psikolog Laboratorium Intervensi Sosial dan Krisis...
Selasa , 14 Mar 2023, 23:58 WIB
Wali Kota Tangerang Minta Guru Didik Siswa Terkait Akhlak untuk Tangkal Kenakalan
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Wali Kota Tangerang Selatan, Benyamin Davnie,...
Jumat , 10 Mar 2023, 14:59 WIB
Depresi Bisa Serang Remaja, Kenali Penyebab dan Cara Menghadapinya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Depresi dapat memengaruhi orang-orang dari berbagai kalangan usia,...
Kamis , 09 Feb 2023, 16:40 WIB
Sinopsis Film Dear David: Membingkai Kehidupan Remaja Beserta Kompleksitasnya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Netflix merilis sebuah film orisinal berjudul...