Urbanisasi, industrialisasi, dan perkembangan ekonomi mendorong pertambahan penduduk di perkotaan (ilustrasi).

KEIN Fokus Industrialisasi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komite Ekonomi dan Industri Nasional (KEIN) akan fokus untuk menyusun roadmap atau peta jalan khusus untuk sektor industri. Peta jalan ini tidak hanya sampai pada tataran teori, namun harus mencapai detail langkah konkret yang harus dijalankan masing-masing kementerian teknis."Presiden mengarahkan bahwa Indonesia mau jadi negara basis industri, karena populasi kita besar sekali dengan mayoritas pendidikan rendah,"...

Anang Hermansyah

Rabu , 20 Jan 2016, 22:17 WIB

Pengurus KEIN Diharap Komit Pada Ekonomi Kreatif