Koordinator Masyarakat Anti Korupsi Indonesia (MAKI) Boyamin Saiman

 MAKI Ancam Gugat Jaksa Agung

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masyarakat Anti-Korupsi Indonesia (MAKI) mengancam akan menggugat Jaksa Agung Sanitiar Burhanudin, dan Presiden Joko Widodo (Jokowi) ke Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Ancaman tersebut, MAKI lakukan jika somasi terbuka terkait seleksi penempatan jabatan Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) 2020, tetap meloloskan nama-nama yang dianggap cacat etik, dan prosedur. Kordinator MAKI Boyamin Saiman dalam pernyataan mengatakan, saat ini...

Mantan Bupati Lampung Selatan Tersangka Kasus PLTU Sebalang

REPUBLIKA.CO.ID,  BANDAR LAMPUNG –- Di tengah menjalani pemeriksaan tim penyidik Kejaksaan Tinggi (kejati) Lampung, Wendy Melfa, mantan Bupati Lampung Selatan, sudah ditetapkan sebagai tersangka kasus korupsi (mark up) pengadaan tanah PLTU Sebalang, Kabupaten Lampung Selatan senilai Rp 26 miliar pada tahun 2008.Penetapan ini disampaikan Kepala Seksi Penerangan Hukum, M Serry S, kepada wartawan di sela-sela pemeriksaan Wendy Melfa, Selasa...