Presiden Direktur PT Adaro Indonesia Priyadi.

Adaro Indonesia Raih Subroto Award dari Kementerian ESDM

REPUBLIKA.CO.ID, TABALONG -- PT Adaro Indonesia menerima penghargaan kategori Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) Terinovatif pada ajang Subroto Award 2024 dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Presiden Joko Widodo dan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menyaksikan penyerahan penghargaan kepada Presiden Direktur PT Adaro Indonesia di Jakarta. "Subroto Award yang kedua kalinya ini bukti komitmen Adaro terhadap pengelolaan lingkungan yang bertanggung jawab...

Direktorat Konservasi Energi, Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (EBTKE), Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), bekerja sama dengan Kedutaan Besar Inggris di Jakarta, melalui program UK PACT (United Kingdom Partnering for Accelerated Climate Transition) MENTARI Efisiensi Energi, telah menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) penerapan manajemen energi di gedung pemerintah.

Bimtek Efisiensi Energi: Upaya ESDM dan Kedubes Inggris untuk Mitigasi Perubahan Iklim

REPUBLIKA.CO.ID, BALIKPAPAN -- Direktorat Konservasi Energi, Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan, dan Konservasi Energi (EBTKE), Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), bekerja sama dengan Kedutaan Besar Inggris di Jakarta, melalui program UK PACT (United Kingdom Partnering for Accelerated Climate Transition) MENTARI Efisiensi Energi, telah menyelenggarakan kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) penerapan manajemen energi di gedung pemerintah. Kegiatan Bimtek ini, yang telah...