#kepercayaan-lembaga-hukum
Selasa , 11 Apr 2023, 12:01 WIB
Agar Kepercayaan Publik Terjaga, Kapolri Disarankan Konsisten Bersikap Tegas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Anggota Komisi III DPR, Santoso mengatakan, Polri harus mempertahankan kembalinya kepercayaan publik terhadap kepolisian. Kapolri harus bersikap tegas terhadap anggotanya yang melakukan pelanggaran. Hal ini disampaikan Santoso...
Ahad , 09 Apr 2023, 22:57 WIB
Kepercayaan Terhadap Kejaksaan Hanya Kalah dari TNI dan Presiden
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kejaksaan Agung menjadi lembaga yang paling dipercaya publik dibanding lembaga hukum lainnya. Kepercayaan terhadap Kejaksaan Agung hanya ada di bawah TNI dan Presiden. Berdasar survei yang dilakukan Lembaga Survei Indonesia (LSI), dari sejumlah lembaga yang diminta pendapat publik tentang kepercayaan mereka, diketahui TNI mendapatkan kepercayaan paling tinggi dengan 91 persen. Diikuti berturut-turut Presiden (84 persen), Kejagung (78...