#kerangka-korban-pembunuhan
Selasa , 10 Oct 2023, 18:57 WIB
Polisi: Kerangka di Dalam Drum Korban Pembunuhan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Kepolisian Resor (Polres) Aceh Besar, Aceh, memastikan kerangka manusia yang ditemukan dalam drum dengan kondisi dicor semen merupakan korban pembunuhan. "Dari caranya menyemen korban dalam drum, ini...
Sabtu , 11 Jul 2020, 18:49 WIB
Tulang 2.000 Tahun Ditemukan di Lokasi Proyek Kereta Inggris
REPUBLIKA.CO.ID, WENDOVER -- Kerangka manusia Zaman Besi dengan tangan terikat telah ditemukan oleh para arkeolog proyek kereta cepat HS2. Kerangka tersebut dipercayai sebagai korban pembunuhan.Tulang-belulang lelaki dewasa berusia 2.000 tahun ditemukan tertelungkup di Wellwick Farm dekat Wendover di Buckinghamshire.Proyek arkeolog Dr Rachel Wood menggambarkan kematian sebagai sebuah misteri dan berharap analisis lebih lanjut. Dia menyebut temuan ini berpotensi mengerikan...