#kerangkeng-manusia-lahat
Kamis , 10 Mar 2022, 11:28 WIB
LPSK Temukan Tujuh Dugaan Tindak Pidana pada Kasus Kerangkeng Langkat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hasil investigasi Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) menemukan adanya tujuh dugaan tindak pidana dalam kasus kerangkeng manusia milik Bupati Langkat nonaktif Terbit Rencana Perangin Angin. "Tujuh...
Rabu , 09 Mar 2022, 16:14 WIB
Komnas HAM Singgung Penetapan Tersangka dalam Kasus Kerangkeng Manusia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) melanjutan pengusutan kasus kerangkeng manusia di rumah Bupati Langkat nonaktif Terbit Rencana Perangin-angin. Komnas HAM optimistis kasus ini dapat terungkap lewat bantuan kepolisian dan TNI untuk segera menetapkan tersangkanya. Komisioner bidang Pemantauan & Penyelidikan Komnas HAM Choirul Anam mengatakan kasus ini menjadi model pembelajaran untuk kerjasama tripartit Komnas HAM-TNI-Kepolisian. Sebab...
Rabu , 09 Mar 2022, 15:51 WIB
Komnas HAM Periksa Polisi Diduga Terlibat Kasus Kerangkeng Manusia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas...