#keselamatan-perjalanan-lrt
Senin , 28 Aug 2023, 11:05 WIB
Menhub Klaim LRT Jabodebek 90 Persen Diproduksi di dalam Negeri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi menyatakan bahwa Lintas Raya Terpadu (LRT) atau kereta api ringan Jabodebek merupakan 90 persen produk dalam negeri. “Kita harus bangga, ini 90...
Senin , 28 Aug 2023, 10:41 WIB
Erick Thohir: Keselamatan Penumpang LRT Jabodebek Jadi Prioritas
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri BUMN, Erick Thohir, mengatakan keselamatan penumpang kereta ringan atau light rail transit (LRT) Jabodebek menjadi prioritas meskipun moda transportasi tersebut menggunakan teknologi termutakhir seperti pengoperasian tanpa masinis. "Ini sebuah kemajuan teknologi yang saya rasa masyarakat pasti sebagian masih deg-degan, tapi ini yang kita harapkan (keselamatan perjalanan LRT--Red). Itulah kenapa sejak kemarin kita ada sinkronisasi mengenai sistem, supaya...