Kesepakatan koridor gandum Laut Hitam antara Rusia dan Ukraina yang berakhir 18 Mei 2023 akan diperpanjang 60 hari dan akan diumumkan oleh Presiden Turki Tayyip Erdogan.

Kesepakatan Gandum Rusia-Ukraina akan Diperpanjang 60 Hari

REPUBLIKA.CO.ID, ISTANBUL -- Kesepakatan gandum yang berakhir 18 Mei nanti akan diperpanjang 60 hari dan akan diumumkan oleh Presiden Turki Tayyip Erdogan, kata sumber yang mengetahui proses negosiasi soal ini kepada TASS, Jumat (12/5/2023). "Saya kira kesepakatan itu akan diperpanjang selama 60 hari, tapi kemungkinan Rusia setuju untuk terakhir kalinya. Keputusan perpanjangan ini biasanya diumumkan oleh Presiden Tayyip Erdogan usai percakapan...