Advertisement
#khutbah-stunting
Ahad , 16 Oct 2022, 13:42 WIB
Khutbah Jumat di NTB Mulai Kampanyekan Cegah Stunting, Merujuk Alquran dan Hadits
REPUBLIKA.CO.ID, MATARAM— Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mulai melibatkan tokoh agama dalam upaya percepatan penurunan stunting. Seperti diketahui, NTB masuk dalam 12 daerah prioritas percepatan penurunan stunting nasional. Melalui khutbah Jumat,...