Advertisement
#kinerja-reliance
Senin , 07 Mar 2022, 16:35 WIB
Ditopang Bisnis Asuransi, Laba Reliance Group Tumbuh 17 Persen di 2021
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Reliance Group menorehkan kinerja positif sepanjang 2021. Secara konsolidasi, Reliance Group membukukan Laba Sebelum Pajak (PBT) sebesar Rp 123,1 miliar atau naik 17 persen dari tahun 2020...