#kisruh-trisakti
Selasa , 18 Oct 2011, 20:27 WIB
Rektorat Berharap Mendiknas Ambil Alih Pengelolaan Usakti
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Pimpinan Rektorat Universitas Trisakti (Usakti) berharap Menteri Pendidikan Nasional (Mendiknas) mengambil alih pengelolaan universitas swasta tersebut, sehingga statusnya menjadi negeri."Kami berharap pemerintah mengambil alih pengelolaannya, karena...
Selasa , 09 Aug 2011, 21:27 WIB
Pimpinan Usakti Laporkan Yayasan ke Mabes Polri
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Pimpinan Universitas Trisakti, Selasa (9/8), melaporkan balik Yayasan Trisakti ke penyidik Mabes Polri setelah sebelumnya pihak yayasan melaporkan pimpinan universitas tersebut terkait tuduhan pemalsuan surat.Pihak pelapor dari Usakti adalah Prayitno selaku Ketua Senat Usakti, Thoby Mutis, selaku Rektor Usakti, Yuswar Z Basri selaku Wakil Rektor Usakti dan Advendi Simangunsong selaku Ketua Forum Komunikasi Karyawan Usakti. Para...
Rabu , 20 Apr 2011, 22:10 WIB
Wisuda Trisakti Atas Rekomendasi Kopertis III dan Kemendiknas
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Juru bicara Universitas Trisakti mengatakan pelaksanaan wisuda pada Sabtu...