INDEX BERITA
In Picture: Menteri LHK: Portal I-LEAD ICEL Sebagai Aktualisasi Demokrasi Lingkungan
Friday, 27 Jan 2023 14:44 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kerja sama dan kolaborasi antar pihak sangat diperlukan, untuk mendorong penegakan hukum lingkungan yang adil dan berdampak nyata. Inilah tantangan yang harus dihadapi bersama-sama untuk keberlangsungan lingkungan...
In Picture: KLHK dan Pertamina Gelar Aksi Susur dan Bersih-Bersih Sungai Ciliwung
Monday, 23 Jan 2023 08:08 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Jenderal Pengendalian Pencemaran dan Kerusakan Lingkungan (Ditjen PPKL), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Sigit Reliantoro melaksanakan Aksi Susur Sungai dan Gerakan Bersih Sungai Ciliwung yang...
In Picture: Menteri LHK: World Water Forum ke-10 Diselenggarakan di Bali Tahun Depan
Thursday, 19 Jan 2023 22:28 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pertemuan internasional World Water Forum yang ke-10 akan dilaksanakan di Bali, pada 18-24 Mei 2024 mendatang. World Water Forum merupakan forum lintas batas terbesar di dunia yang...
In Picture: Menteri Siti Ungkap Realisasi Kinerja Anggaran KLHK di Atas Rata-Rata Nasional
Thursday, 19 Jan 2023 20:59 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- MenteriLingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya memaparkan capaian kinerja positif yang telah dilakukan oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) yang berasal dari dukungan penganggaran APBN 2022...
In Picture: Danone-AQUA Dukung Atasi Masalah Lingkungan Lewat Kolaborasi
Monday, 16 Jan 2023 22:06 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Di tengah persoalan pengelolaan sampah plastik, tanggung jawab sosial perusahaan dan pemangku kepentingan lain dalam mengatasi masalah lingkungan termasuk masalah sampah plastik, sangat ditunggu oleh masyarakat. Kolaborasi...
In Picture: KLHK Upayakan Pengurangan Sampah Plastik Lewat Peta Jalan Ini
Monday, 16 Jan 2023 20:19 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah dan B3 (PSLB), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Rosa Vivien Ratnawati mengatakan pihaknya berupaya pengurangan sampah plastik. Saat ini ada dua...
In Picture: Menteri Siti Dorong Insan KLHK Perkuat Kepedulian dan Kebersamaan
Sunday, 15 Jan 2023 23:24 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya mengungkapkan perayaan natal tahun baru merupakan momen yang baik untuk memperkuat rasa kepedulian, kebersamaan dan silahturahmi antar sesama. "Kita mengalami krisis...
In Picture: KLHK Dorong Industrialisasi Pengelolaan Sampah
Sunday, 15 Jan 2023 04:50 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) terus mendorong kalangan pelaku usaha untuk melakukan industrialisasi pengelolaan sampah serta penerapan ekonomi sirkular.Menurut Direktur Jenderal Pengelolaan Limbah, Sampah, dan Bahan...
In Picture: Menteri LHK: Kunjungan Wisata Alam Kawasan Konservasi Meningkat di 2022
Friday, 13 Jan 2023 18:29 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pada tahun 2022, kunjungan wisata alam ke kawasan konservasi tercatat sebanyak total 5,29 juta orang. Jumlah tersebut terdiri atas 5,1 juta wisatawan domestik dan 189 ribu wisatawan...
In Picture: Kunjungi TPST di Klungkung, KLHK Targetkan Bisa Raih Zero Waste 2030
Thursday, 12 Jan 2023 11:29 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya mengunjungi Tempat Pengelolaan Sampah Terpadu (TPST) Mengwitani Kabupaten Badung dan TPST TOSS (Tempat Olah Sampah Sendiri), Kabupaten Klungkung, Provinsi Bali,...
In Picture: Ikuti Arahan Presiden, Menteri LHK Sebut Siap Tuntaskan Masalah Sampah
Monday, 09 Jan 2023 22:03 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, CILACAP -- Menindak-lanjuti arahan Presiden Joko Widodo untuk menuntaskan masalah sampah di Indonesia, dalam dua hingga tiga pekan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melengkapi kerja in-cognito lapangan sebagai...
In Picture: Ramah Lingkungan Jadi Kunci Potensi Disrupsi Masifnya Pembangunan Infrastruktur
Saturday, 07 Jan 2023 16:54 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Joko Widodo sempat meninjau perlintasan gajah yang berada KM 12 ruas tol Pekanbaru-Dumai. Dalam kesempatan itu, Presiden Jokowi mengapresiasi pembangunan infrastruktur yang tetap memperhatikan lingkungan dan...
In Picture: KLHK Kembangkan Perangkat Kebijakan Kuat Kelola Sumber Daya Lahan
Tuesday, 03 Jan 2023 21:38 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK), Siti Nurbaya menegaskan bahwa kebijakan sumber daya air sama pentingnya dengan kebijakan sumber daya lahan. Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK)...
Resmikan FOLU Coll, KLHK Optimis Turunkan Emisi Gas Rumah Kaca
Saturday, 31 Dec 2022 23:30 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan Siti Nurbaya meresmikan Kantor Forest and Other Land Uses Operation and Collaboration Center (FOLU COLL). Adapun pembangunan project management office ini untuk...
In Picture: Refleksi LHK 2022, Menteri LHK: Tahun Penuh Keberanian
Saturday, 31 Dec 2022 07:00 WIB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Tahun 2022 merupakan tahun keberanian bagi Indonesia, juga tahun refleksi puncak kepemimpinan simbolik internasional Presiden Jokowi, dan KLHK sebagai salah satu unsur penopangnya. Keberanian yang luar biasa namun realistik...
