Advertisement
#klub-korsel-incar-pratama-arhan
Selasa , 26 Sep 2023, 18:46 WIB
Ini Profil Klub Elite Korsel, Suwon FC, yang Incar Pratama Arhan
REPUBLIKA.CO.ID, SUWON -- Bek sayap kiri timnas Indonesia, Pratama Arhan, ramai menjadi perbincangan netizen setelah muncul laporan dari media Korea Selatan (Korsel) yang menyebut klub K-League 1, Suwon FC,...
Selasa , 26 Sep 2023, 15:52 WIB
Pratama Arhan Diincar Klub K-League 1 Suwon FC
REPUBLIKA.CO.ID, SUWON -- Klub K-League 1 Suwon FC dikabarkan tertarik mendatangkan pemain timnas Indonesia, Pratama Arhan. Menurut laporan media Korea SportChosun, Arhan yang saat ini berada di klub J2 League, Tokyo Verdy, berstatus bebas transfer."Suwon FC hampir merekrut pemain nasional Indonesia Pratama Arhan. Kesepakatan telah dicapai dengan Arhan yang berstatus bebas transfer. Detailnya akan segera diselesaikan dan diumumkan," demikian...