Rais Aam NU, KH Miftachul Akhyar, mengajak Nahdliyin mewaspadai orang-orang oportunis

Rais Aam NU: Waspada Hadapi Orang-Orang yang ‘Bertopeng’ 

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA –  Rais Aam Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU), KH Miftachul Akhyar, menyampaikan pidato secara virtual dalam penutupan Musyawarah Nasional (Munas) Alim Ulama dan Konferensi Besar (Konbes) Nahdlatul Ulama (NU) 2021, Ahad (26/9).  Dia menyinggung soal 'senjata' yang diperlukan NU sebagai bentuk kewaspadaan dalam menghadapi kepentingan dadakan.  Kiai Mif, begitu akrab disapa, mengatakan saat ini yang dihadapi NU beraneka-ragam. Ada...

Wakil Presiden Maruf Amin, mengajak NU wujudkan perdamaian dan kerukunan global

Sabtu , 25 Sep 2021, 19:49 WIB

Wapres: Sudah Saatnya NU Ambil Peran Global

Ustadz Rakhmad Zailani Kiki, Ketua PW RMI NU DKI Jakarta

Sabtu , 25 Sep 2021, 19:37 WIB

Ber-NU Itu Kembali ke Niat

Ketua Umum PBNU KH Said Aqil Siradj saat membuka NU Expo 2019 di Banjar Jawa Barat

NU Dukung Komitmen Dokumen Persaudaraan Kemanusiaan

REPUBLIKA.CO.ID,BANJAR --- Nahdlatul Ulama mendukung komitmen Vatikan dan Al Azhar tentang dokumen persaudaraan kemanusiaan di Abu Dhabi, Uni Emirat Arab yang ditandatangani Paus Fransiskus dan Imam Besar Al Azhar, Syekh Ahmed Al Tayeb pada awal Februari lalu. Hal itu disampaikan langsung ketua umum PBNU, K.H Said Aqil Siradj disela-sela sambutan pembukaan Musyawarah Nasional Alim Ulama dan Konferensi Besar NU...

Munas dan Kombes NU. Presiden RI Joko Widodo hadir di acara Munas dan Kombes NU di Pesantren Miftahul Huda Al Azhar, Banjar, Jawa Barat, Rabu, (27/2).

Rabu , 27 Feb 2019, 15:41 WIB

Jokowi: NU Terdepan Jaga Pancasila

Nahdlatul Ulama

Selasa , 26 Feb 2019, 14:10 WIB

Jokowi Dijadwalkan Buka Munas dan Konbes NU

Panglima TNI Jenderal Gatot Nurmantyo menghadiri Musyawarah Nasional (Munas) Alim Ulama Konferensi Besar Nahdlatul Ulama (NU) dengan tema “Memperkokoh Nilai Kebangsaan Melalui Gerakan Deradikalisasi dan Penguatan Ekonomi Warga”,  Kamis (23/11).

Jumat , 24 Nov 2017, 14:01 WIB

Ujaran Kebencian Bagian dari Kemunkaran

Logo NU. Ilustrasi

Rabu , 01 Nov 2017, 17:30 WIB

Tiga Fokus Komisi Rekomendasi di Konbes NU

Logo NU. Ilustrasi

Rabu , 01 Nov 2017, 17:00 WIB

Konbes NU Bahas Tiga Hal Ini

Ilustrasi Wisata Halal. (Republika/Mardiah)

Selasa , 31 Oct 2017, 16:51 WIB

Wisata Halal Jadi Bahasan Konbes NU

Para Pemimpin NU berfoto bersama dalam acara penutupan Musyawarah nasional (Munas) dan konferensi besar (konbes) NU 2012 di Pesantren Kempek, Palimanan, Cirebon, Senin (17/9) lalu.

Ahad , 30 Sep 2012, 20:31 WIB

PBNU: Konsep Negara Ditinjau Melalui Pajak

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono (kanan) menerima kunjungan Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Said Aqil Siroj (kedua kanan), Sekjen PBNU Marsudi Syuhud (kedua kiri) dan Ketua Panitia Munas dan Konferensi Besar PBNU Dedi Wahidi (kiri) di

Ahad , 30 Sep 2012, 20:09 WIB

Kader dan Warga NU Memiliki Peran Penting