#konflik-timur-tengah-meluas
Selasa , 06 Feb 2024, 13:26 WIB
AS Akui Diam-Diam Gelar Serangan ke Irak.
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON-- Amerika Serikat (AS) mengakui tidak memberitahu pemerintah Irak sebelum menggelar serangan udara ke negara itu. Sebelumnya pejabat Gedung Putih mengklaim Washington sudah menginformasikannya ke Baghdad. Juru bicara Departemen...
Selasa , 06 Feb 2024, 08:33 WIB
Yaman - AS Bahas Dampak Serangan Houthi di Laut Merah
REPUBLIKA.CO.ID, SANA'A -- Ketua Dewan Kepimpinan Presiden Yaman Rashad Al Alimi pada Ahad (4/2/2024), bertemu dengan Wakil Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS) Urusan Timur Dekat Barbara Leaf untuk membahas dampak serangan pemberontak Houthi terhadap kapal-kapal di Laut Merah. Pertemuan itu diadakan di ibu kota Arab Saudi, Riyadh, dan dihadiri Menteri Luar Negeri Yaman Ahmed Awad bin Mubarak, menurut kantor...
Senin , 05 Feb 2024, 16:54 WIB
AS akan Terus Serang Kelompok yang Didukung Iran
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Penasihat keamanan nasional Gedung Putih Jake...
Sabtu , 03 Feb 2024, 11:03 WIB
AS Mulai Lancarkan Serangan Balasan di Irak dan Suriah
REPUBLIKA.CO.ID, DEIR EZ ZOR -- Pemerintah Amerika Serikat (AS)...