#konten-pornografi-korban
Jumat , 01 Apr 2022, 18:05 WIB
Anggota Baleg Usul Hak Korban Kekerasan Seksual Blokir Konten Asusilanya
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Badan Legislasi (Baleg) Fraksi Partai Nasdem Taufik Basari mengusulkan adanya hak korban kekerasan seksual untuk memblokir konten asusilanya yang diatur dalam rancangan undang-undang Tindak Pidana Kekerasan...
Jumat , 01 Apr 2022, 06:18 WIB
Pasal Penghapusan Konten Pornografi Korban di RUU TPKS Jadi Perdebatan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dalam draf rancangan undang-undang Tindak Pidana Kekerasan Seksual (RUU TPKS) diatur ihwal jaksa yang dapat mengajukan permintaan kepada ketua pengadilan negeri untuk memerintahkan Kementerian Komunikasi dan Informatika untuk menghapus informasi atau dokumen elektronik yang melanggar kesusilaan terkait korban kekerasan seksual. Hal tersebut diatur dalam Pasal 38 draf RUU TPKS. Anggota Badan Legislasi (Baleg) DPR Fraksi Partai Demokrasi...