Bank Dunia menyebutkan, penyebaran virus Covid-19 yang masih tinggi hingga menyebabkan shock kepada output industri akan memperlambat laju pemulihan ekonomi Indonesia tahun ini dan tahun depan. Dalam laporan Indonesia Economic Prospects (IEP) December 2020, Bank Dunia memproyeksikan ekonomi Indonesia mengalami kontraksi 2,5 persen pada 2020 dan positif 3,1 persen pada 2021.

Bank Dunia Pangkas Lagi Proyeksi Ekonomi Indonesia

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bank Dunia menyebutkan, penyebaran virus Covid-19 yang masih tinggi hingga menyebabkan shock kepada output industri akan memperlambat laju pemulihan ekonomi Indonesia tahun ini dan tahun depan. Dalam laporan Indonesia Economic Prospects (IEP) December 2020, Bank Dunia memproyeksikan ekonomi Indonesia mengalami kontraksi 2,5 persen pada 2020 dan positif 3,1 persen pada 2021.  Angka tersebut lebih rendah dibandingkan proyeksi yang...

Staf Khusus Presiden, Arif Budimanta

Indonesia Resesi, Istana: Pemulihan Ekonomi Sudah Tepat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Istana kepresidenan ikut mengomentari rilis Badan Pusat Statistik (BPS) terbaru yang menyebut ekonomi Indonesia kembali terkontraksi 3,49 persen (yoy) pada kuartal III 2020 ini. Meski belum ada pernyataan resmi dari pejabat negara, namun secara teknis Indonesia telah masuk ke dalam resesi ekonomi.  Hal ini merujuk pada kontraksi selama dua kuartal berurutan yang dialami Indonesia. Kontraksi pertama terjadi pada...