#korban-kecelakaan-minibus-tertabrak-kereta
Senin , 20 Nov 2023, 07:52 WIB
Kecelakaan Minibus Vs KA Probowangi, Ini Data Identitas Korban Meninggal dan Luka
REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG -- Pihak Rumah Sakit Bhayangkara Lumajang mendata identitas korban kecelakaan penumpang kendaraan mikrobus Isuzu Elf dengan nomor polisi N-7646-T tertabrak KA Probowangi di Desa Ranupakis, Kabupaten Lumajang,...
Senin , 20 Nov 2023, 07:32 WIB
11 Orang Meninggal Akibat Kecelakaan Maut Mobil Elf Tertabrak KA di Lumajang
REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG -- Sebanyak 11 orang meninggal dunia dan empat orang lainnya luka-luka akibat sebuah mobil minibus elf tertabrak KA Probowangi relasi Ketapang Banyuwangi--Surabaya di Kabupaten Lumajang, Jawa Timur, Ahad (19/11/2023) malam."Kami ikut berduka cita dan menyesalkan kejadian kecelakaan lalu lintas antara mobil Elf dengan KA 266 Probowangi relasi Ketapang--Surabaya Gubeng di perlintasan tanpa palang pintu di KM 138+0...