Korban selamat dalam kasus pembunuhan Pulomas Zanette Kalila (kedua kiri) menabur bunga di pusara makam kakaknya Dianita Gemma Dzalfayla yang menjadi korban tewas dalam kasus itu di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (28/12).

Ali Taher Kunjungi Korban Perampokan Pulomas.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Komisi VIII DPR RI Ali Taher Pasong mengunjungi korban selamat dari perampokan Pulomas, Sabtu (31/12). Dalam kunjungannya tersebut, Taher mengatakan, turut berbelasungkawa atas tragedi yang menimpa keluarga Almarhum Dodi Triono."Saya ikut bela sungkawa dan semoga diterima Allah dan yang selamat mudah-mudahan setelah ditangani oleh tim dokter, terutama faktor traumanya bisa hilang segera. Saya tadi lihat...

  Korban selamat dalam kasus pembunuhan Pulomas Zanette Kalila (tengah) bersama Ibunya Almyanda Safira (kedua kiri) menghadiri pemakaman keluarga mereka yang tewas dalam kasus itu di TPU Tanah Kusir, Jakarta, Rabu (28/12).

Di Sekolahnya, Zanette Dikenal Sebagai Siswa yang Cerdas

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wali Kelas Zanette Kalila Azaria dari SMP Bakti Mulia, Novi Fitriani mengatakan, Zanette adalah salah satu siswa yang cerdas. Walaupun Zanette memiliki keterbatasan, semangat belajar dan kecerdasan Zanette terlihat saat tidak ada hambatan pada proses belajar. "Anet (sapaan Zanette) memang ada keterbatasan khusus menurut saya, dia sangat cerdas, karena dia mampu untuk mencari inovasi-inovasi baru yang...