#koz-entertainment
Jumat , 20 Nov 2020, 15:34 WIB
Big Hit Entertainment Resmi Akuisisi KOZ Entertainment
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Salah satu agensi K-Pop terbesar, Big Hit Entertainment, resmi mengakuisisi KOZ Entertainment. CEO KOZ Entertainment, Yoo Seung Hyung (Zico), mengatakan, KOZ dan Big Hit Entertainment dianggap...
Kamis , 19 Nov 2020, 00:55 WIB
Big Hit akan Mengakuisisi KOZ Entertainment
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL -- Setelah melakukan go public, Big Hit Entertainment berencana melakukan aksi korporasi lainnya. Label musik dan manajamen yang menaungi boyband BTS ini mengumumkan rencana untuk mengakuisisi KOZ Entertainment, label yang didirikan superstar hip-hop dan produser musik Korea Selatan, Zico. Zico merupakan pemilik satu hit terbesar Korea 2020 dengan single viral Any Song. Pria berusia 28 tahun ini awalnya memasuki...