Juru bicara KPK Johan Budi

Ada Permainan Tersangka Minta Izin Berobat? KPK: Tidak Tahu

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seorang tersangka kasus korupsi yang ditangani oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) acap kali meminta izin berobat karena masalah kesehatan. Lantas, apakah ini permainan seorang tersangka korupsi? "Saya tidak tahu (ada permainan izin berobat)," kata Juru Bicara KPK Johan Budi di Jakarta, Selasa (18/6).  Dugaan ini muncul karena tersangka kasus korupsi berulang kali beralasan mengatasnamakan masalah kesehatan untuk memperoleh...