Advertisement
#kpk-sita-uang-rafael-alun
Jumat , 06 Sep 2024, 18:56 WIB
KPK Setor Rp 40,5 Miliar ke Negara Hasil Rampasan dari Rafael Alun
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) telah menyetorkan ke kas negara uang sejumlah Rp 40,5 miliar hasil rampasan dari terpidana korupsi mantan pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan Rafael Alun...