#kpk-wali-kota-bandung
Kamis , 04 May 2023, 12:21 WIB
Masa Penahanan Wali Kota Bandung Yana Mulyana Diperpanjang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memperpanjang masa penahanan Wali Kota Bandung, Jawa Barat, Yana Mulyana. Masa penahanan wali kota nonaktif itu diperpanjang selama 40 hari. Yana Mulyana bersama...
Ahad , 16 Apr 2023, 05:35 WIB
Ini Kronologi Kasus Dugaan Korupsi Wali Kota Bandung Yana Mulyana
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Wali Kota Bandung Yana Mulyana ditetapkan sebagai tersangka kasus dugaan korupsi terkait pengadaan CCTV dan penyedia jasa internet untuk program Bandung Smart City tahun anggaran 2022-2023. Yana menjadi tersangka bersama lima orang lainnya. “KPK menetapkan enam orang tersangka,” kata Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Nurul Ghufron di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Ahad (16/4/2023). Lima tersangka lainnya...
Ahad , 16 Apr 2023, 05:11 WIB
OTT Wali Kota Bandung, KPK Sita Uang dan Sepatu LV
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita sejumlah...