Ilustrasi warga mengusung jenazah anggota Kelompok Penyelenggaran Pemungutan Suara (KPPS) yang meninggal diduga karena kelelahan setelah menjalankan tugas di TPS.

Duka Petugas Pemilu yang tak Kunjung Reda

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Laporan soal ke matian petugas, pengawas, maupun aparat keamanan terkait pemilu serentak 2019 masih terus bermunculan. Berbagai pihak menyatakan simpati dan seruan evaluasi jam kerja petugas.Di Kabupaten Bandung, Jawa barat, Tati Nurhayati (60 tahun), seorang anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Desa Cikadu, Kecamatan Sindangkerta, meninggal dunia pada Sabtu (27/4) setelah tiga hari dirawat. "Sabtu (27/4) korban...

Petugas KPU membawa logistik Pemungutan Suara Ulang (ilustrasi)

Jumat , 26 Apr 2019, 22:32 WIB

53 TPS di Sulut akan Laksanakan PSU

Ketua KPU, Arief Budiman memberikan pernyataan kepada wartawan di Pusat Informasi Penghitungan Suara, Menteng, Jakarta Pusat, Sabtu (20/4).

Jumat , 26 Apr 2019, 11:56 WIB

Ketua KPU: Doakan Para Penyelenggara Pemilu

Anggota keluarga memperbaiki posisi foto Sudirdjo, seorang petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pemilu serentak 2019 yang meninggal dunia usai mendapatkan perawatan di rumah sakit di Bekasi, Jawa Barat, Selasa (23/4/2019).

Jumat , 26 Apr 2019, 08:40 WIB

Lelah Jiwa Petugas KPPS

Warga mengangkat jenazah Sudirdjo, seorang petugas Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) Pemilu serentak 2019 yang meninggal dunia usai mendapatkan perawatan di rumah sakit untuk dimakamkan di Bekasi, Jawa Barat, Selasa (23/4/2019).

Jumat , 26 Apr 2019, 06:07 WIB

Haruskah Sistem Pemilu Serentak Diubah?

Direktur Lokataru, Haris Azhar.

Haris Azhar Khawatir Permasalahan Pemilu tidak Dituntaskan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Eksekutif Lokataru, Haris Azhar mengaku khawatir permasalahan pemilu tidak diselesaikan secara tuntas. "Saya bingung kenapa komisi-komisi negara ini diam semua. Mereka katanya takut kalau bikin pernyataan, nanti dikira dukung sana dukung sini. Justru kalau mereka takut, itu nunjukkin kalau mereka gak independen dong," kata Haris kepada Republika, Kamis (25/4). Haris menjelaskan, terdapat beberapa masalah pemilu...