Raja Yogyakarta, Sri Sultan HB X (kiri) saat memberikan Sabda Tama di Keraton Yogyakarta, Kamis (10/5).

Sultan HB X: Tak Ada Dewan Saudara dalam Struktur Keraton

REPUBLIKA.CO.ID,YOGYAKARTA – Raja Keraton Yogyakarta Sri Sultan Hamengku Buwono X mengatakan selama ini tidak ada struktur di keraton yang bernama Dewan Saudara.‘’Dewan Saudara itu siapa? Tetapi kalau keluarga mau mengganggap  Dewan Saudara boleh saja,’’kata HB X pada wartawan di Kepatihan Yogyakarta, Jum’at (21/5) saat dimintai pendapatnya soal Dewan Saudara. Saudara-saudara Sultan HB X akan melakukan rapat Dewan Saudara sehubungan...

Penembak jitu (Sniper). Ilustrasi.

10 Penembak Jitu Siap Amankan Lebaran di Bukittinggi

REPUBLIKA.CO.ID, BUKITTINGGI -- Polres Kota Bukittinggi menyiagakan sebanyak 10 penembak jitu untuk pengamanan Lebaran 2013. "Para penembak jitu itu akan ditempatkan di sejumlah titik rawan kejahatan. Sebagian lagi disiagakan di Polres, dan akan terjun ke lapangan jika dibutuhkan," kata Kapolres AKBP Eko Nugrohadi, Senin. Menurut dia, para penembak jitu tersebut diberi tugas untuk menembak di lokasi ...