Advertisement
#kriminalitas-sumut
Rabu , 20 Mar 2024, 20:50 WIB
Meresahkan, Polisi Tangkap Pria Penyebar Video Mengaku Nabi di Sumut
REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Kepolisian Resor (Polres) Tebing Tinggi menangkap pria berinisial JK (35 tahun) penyebar video yang diduga mengaku nabi di Kecamatan Tebing Tinggi, Kabupaten Serdang Bedagai, Sumatera Utara."JK...