#kritis-terhadap-informasi
Jumat , 06 Sep 2019, 13:51 WIB
Hindari Hoaks, Najwa: Jangan Baca Cuma dari Satu Sumber
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG SELATAN -- Rendahnya minat baca disinyalir menjadi salah satu penyebab masyarakat Indonesia mudah memercayai hoaks. Tidak sering membaca juga akan membentuk karakter masyarakat pasif dan tidak mampu...
Kamis , 27 Jun 2019, 00:47 WIB
Enda Serukan Pengguna Medsos Tebarkan Konten Positif
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aktivis media sosial dan bloger Enda Nasution mengatakan para pengguna media sosial (medsos) harus banyak menebarkan konten positif. Ia menyerukan agar pengguna medsos mengunggah konten yang dapat menciptakan perdamaian dan memperkokoh persatuan, bukan justru memecah belah."Sebagai seorang pengguna medsos, meskipun bukan tokoh publik tentunya memiliki tanggung jawab yang sama untuk menjaga perdamaian dan persatuan," kata Enda...
Kamis , 06 Jun 2019, 09:11 WIB
Muhammadiyah Jateng: Carilah Kebenaran, Bukan Pembenaran
REPUBLIKA.CO.ID, MAGELANG -- Pimpinan Wilayah Muhammadiyah Jawa Tengah meminta...