#kuliah-terbuka-obama
Kamis , 11 Nov 2010, 02:24 WIB
Mahasiswa Kecewa Obama Hanya Beri Kuliah Terbuka Selama 30 Menit
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK--Kuliah Terbuka yang diberikan Presiden AS, Barrack Obama, di Balairung UI, membuat kecewa ribuan mahasiswa yang hadir dalam kuliah terbuka tersebut. Pasalnya, Obama hanya memberikan kuliah terbuka selama...
Rabu , 10 Nov 2010, 21:14 WIB
Jelang Obama Pidato, Penjagaan Berlapis Dilakukan di UI
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Universitas Indonesia (UI) yang didapuk menjadi tempat Presiden AS Barrack Obama berpidato, memperketat pengamanan. Lantaran ketatnya pengamanan, konfirmasi kedatangan para tamu,termasuk para pimpinan media dilakukan maksimal pukul 23.00 WIB, Selasa malam (9/11).''Para undangan khusus ini bakal ditempatkan di bagian tribun Balairung UI, Depok. Diperkirakan Obama akan berpidato di hadapan sekitar 7.500 orang undangan pada pukul 10.00 WIB,'' ujar...
Rabu , 10 Nov 2010, 21:06 WIB
Kartu Mahasiswa Bukti 'Tiket' Pidato Obama
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Kartu tanda mahasiswa (KTM) menjadi 'tiket' masuk ke...
Rabu , 10 Nov 2010, 18:31 WIB
Demi Obama, Pagi-pagi Buta Rela ke Parkir Timur Senayan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Pagi-pagi buta bahkan sebelum matahari terbit, dua puluhan...