Menu khas Mesir tersaji selama Ramadhan di Asia Restaurant Ritz-Carlton Jakarta Mega Kuningan.

Berbuka dengan Nasi Berbumbu Khas Mesir

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Seperti di Indonesia, masyarakat Mesir juga menjalani Ramadhan dengan semarak. Dan, seperti orang Indonesia nasi adalah menu yang penting alias harus ada saat berbuka puasa. Bila orang Indonesia berbuka puasa dengan menyantap aneka lauk beserta nasi putih, maka orang Mesir menikmati nasi yang sudah dibumbui. Mirip dengan nasi kebuli Arab atau biryani India. Chef Mohamed Atta...

Cendol. Toge Panyambungan makanan khas buka puasa di Medan, Sumatra Utara, mirip cendol ditambah lupis, cendil, bubur pulut hitam, dan tapai.

Toge Panyabungan Jadi Pilihan Warga Kota Medan untuk Berbuka Puasa

REPUBLIKA.CO.ID, MEDAN -- Bulan Ramadhan menjadi momen kemunculan sederet kuliner khas dari berbagai daerah seperti halnya Toge Panyabungan, di Jalan Gereja, Medan. Panganan takjil yang sudah tiga generasi ini menjadi menu pilihan warga untuk berbuka puasa. Pemilik usaha Toge Panyabungan Yusuf Nasution mengaku berjualan makanan khas Mandailing ini dibuat pada bulan Ramadhan saja, mengingat sudah menjadi tradisi turun temurun di...