Advertisement
#laga-persis-solo-lawan-jeonbuk
Kamis , 18 May 2023, 20:02 WIB
Bertemu di Solo, Jeonbuk-Persis Bahas Rencana Laga Persabahatan
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Perwakilan klub Jeonbuk Hyundai Motors bertemu dengan Persis Solo jelang laga persahabatan di Stadion Manahan Solo, Kamis (18/5/2023). "Ya agenda hari ini kita mendampingi Jeonbuk untuk...
Kamis , 18 May 2023, 16:41 WIB
Laga Persis Lawan Jeonbuk Jadi Ajang Perayaan Diplomatik Indonesia-Korsel
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Jeonbuk Hyundai Motors mengunjungi Kota Solo untuk mengecek beberapa venue yang akan digunakan untuk laga persahabatan pada Juni mendatang. Laga tersebut juga tak sekadar pertandingan antardua tim, namun bakal menjadi perayaan hubungan diplomasi antara Indonesia dan Korea Selatan."Kami datang ke sini untuk melakukan beberapa inspeksi lokasi menjelang laga persahabatan pada Juni nanti. Namun, kami masih belum...