Astrid (kiri) berkolaborasi dengan Dewa Budjana (kanan) merilis lagu religi berjudul Lillahi Ta ala. Astrid mengaku tak menyangka ketika mendapat tawaran dari Budjana.

Astrid tak Menyangka Dapat Tawaran Nyanyikan Lagu Religi dari Dewa Budjana

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Membawakan lagu religi "Lillahi Ta'ala" bersama musisi Dewa Budjana menghadirkan pengalaman tersendiri bagi penyanyi Astrid. Perempuan 41 tahun kelahiran Surabaya itu mengatakan "rasa" saat menyanyikan lagu amat berbeda dari karya biasanya. "Biasanya lagu cinta, lagu ke pacar, atau lagu marah-marah. Ini beda. Waktu take vocal berusaha merasakan dulu lirik lagunya. Rasa yang dicari pun vertikal, dengan Yang di...

Lagu 'Tawakal' dibuat selama Cynthia menjalani karantina di rumah (Foto: Pasangan Surya Saputra (kanan) dan Cynthia Lamusu)

Cynthia Lamusu Ciptakan Lagu Religi 'Tawakal'

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masa karantina di tengah pandemi dimanfaatkan secara produktif oleh penyanyi Cynthia Lamusu. Ia justru menghasilkan sebuah single religi berjudul 'Tawakal'.'Tawakal' adalah single solo pertama anggota grup Be3 ini setelah menelurkan album solo "Sesal" (1990) dan "Cintaku Hanya Satu" (1998). Ini sekaligus lagu religi ketiga yang dia tulis setelah "Sujudku" yang dibawakan AB Three dan "Bulan Suci"...