#lapangan-kerja-china
Sabtu , 05 Sep 2020, 11:11 WIB
PM China Instruksikan Proyek Nuklir Dilanjutkan
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perdana Menteri China Li Keqiang menginstruksikan dua proyek pembangkit bertenaga nuklir dilanjutkan untuk menambah lapangan kerja. Proyek dengan total investasi senilai 70 miliar yuan atau sekitar...
Ahad , 26 Jul 2020, 06:20 WIB
Luhut: 500 TKA China Ciptakan 5.000 Lapangan Kerja Ahli
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan, Indonesia membutuhkan tenaga kerja asing (TKA) karena sumber daya manusia (SDM) lokal tidak cukup untuk memenuhi kapasitas yang ada.Luhut dalam acara Sore Bersama LBP yang ditayangkan secara daring, Sabtu (25/7), menjelaskan karena ketidakcukupan itulah, maka pemerintah meminta investor bisa melatih dan mendidik tenaga kerja lokal. Permintaan...