Diskusi informal atau

Gabungan Industri Pariwisata Jabar Minta Pemprov Antisipasi Salah Tafsir SE Study Tour

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--- Gabungan Industri Pariwisata Indonesia (GIPI) Jawa Barat menggelar diskusi informal atau "ngadu bako" yang dihadiri Pengurus GIPI dan Sekda Jabar Herman Suryatman. Dalam diskusi tersebut, Ketua GIPI Jabar, Herman Muchtar pun menyoroti Surat Edaran (SE) Gubernur Jabar tentang Study Tour Pada Satuan Pendidikan. Menurutnya, GIPI memahami latar belakang dan maksud dari SE tersebut. Tapi, meminta pada Pemprov Jabar...