Bendera Malaysia.  Malaysia dan China perkuat kembali komitmen kerja sama

Malaysia Tegaskan Lagi Komitmennya Terhadap Kebijakan Satu China

REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR- Malaysia menegaskan kembali komitmennya terhadap Kebijakan Satu China sesuai dengan Komunike Bersama yang ditandatangani oleh para pemimpin kedua negara pada 31 Mei 1974 sebagai bentuk membangun rasa saling percaya strategis tingkat tinggi. Hal itu tertuang dalam Pernyataan Bersama antara Republik Rakyat China dan Malaysia tentang Memperdalam Kemitraan Strategis Komprehensif menuju Komunitas China-Malaysia dengan Masa Depan Bersama yang...

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) China, Lin Jian.

Kemenlu China Ingatkan AS tak Ikut Campur Masalah Laut China Selatan

REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Juru Bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) China, Lin Jian menegaskan, Amerika Serikat (AS) tidak berhak untuk ikut campur dalam masalah maritim di Laut China Selatan. "AS bukan pihak dalam masalah Laut China Selatan dan tidak berhak ikut campur dalam masalah maritim antara China dan Filipina," kata Lin Jian dalam keterangan kepada media di Beijing, China pada Selasa...