#layanan-umroh-bandara-kertajati
Senin , 21 Nov 2022, 06:35 WIB
Bandara Kertajati Kembali Layanan Umrah
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PT Angkasa Pura (AP) II (Persero) memastikan penerbangan umrah mulai dilayani kembali di Bandara Kertajati, Jawa Barat mulai kemarin (20/11/2022). Penerbangan umrah kembali dibuka di Bandara Kertajati...
Jumat , 23 Sep 2022, 00:27 WIB
Agar Hidup, Bandara Kertajati Butuh Akses Memadai
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kementerian Perhubungan (Kemenhub) berencana membuka kembali penerbangan komersial termasuk umrah dari Bandara Kertajati, Jawa Barat pada November 2022. Agar bandara tersebut hidup setelah dibuka kembali, pengamat penerbangan Gatot Rahardjo mengatakan dibutuhkan akses yang memadai. “Sebenarnya masalah Bandara Kertajati itu kan akses jalan dari Bandung dan sekitarnya,” kata Gatot kepada Republika.co.id, Kamis (22/9/2022). Gatot menjelaskan kondisi tersebut menjadi masalah untuk...
Jumat , 23 Sep 2022, 00:10 WIB
Kemenhub Surati GACA Saudi untuk Penerbangan Umroh dari Kertajati
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Perhubungan (Kemenhub) surat General Authority...