Advertisement
#le-mans-series
Kamis , 04 Apr 2019, 03:40 WIB
Rio Haryanto Bersiap Sambut Seri Pertama Blancpain GT Asia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pasangan pembalap Indonesia Rio Haryanto dan David Tjiptobiantoro, yang tergabung dalam tim T2 Motorsports melakukan sejumlah persiapan menjelang seri pertama ajang balap Blancpain GT World Challenge Asia...
Jumat , 22 Mar 2019, 14:44 WIB
Rio Haryanto Kembali Membalap, Geber Ferrari 488 GT3
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan pebalap Formula 1 (F1) asal Indonesia Rio Haryanto akan kembali turun ke trek balapan. Kali ini, Rio akan berlaga di ajang Blancpain GT World Challenge Asia 2019 dan Le Mans Series 2019/2020 bersama tim T2 motorsports. Rio akan dipasangkan dengan pembalap yang lebih senior David Tjiptobiantoro di ajang balapan mobil GT itu. "Rio mempunyai prestasi yang...