Reaksi Mike Tyson usai menerima hasil imbang split melawan Roy Jones Jr saat pertarungan Mike Tyson vs Roy Jones Jr di Staples Center di Los Angeles, California, AS, 28 November 2020.

George Foreman Nilai Mike Tyson Bisa Juara Dunia Lagi

REPUBLIKA.CO.ID, LAS VEGAS -- Mantan juara tinju kelas berat dunia, George Foreman, yakin Mike Tyson bisa kembali menjadi juara dunia tinju kelar berat lagi. Tyson bahkan dinilai bisa menyingkirkan juara kelas berat saat ini.Tyson kembali naik ring setelah 15 tahun pensiun dalam pertarungan eksibisi melawan Roy Jones Jr di Staples Center Los Angeles, Amerika Serikat, Ahad (29/11). Pertarungan dua...

Mike Tyson berlatih tinju dengan anjing kesayangan bernama Mars.

Kekuatan Pukulan Tyson Lebih Jelas dalam Tayangan Lambat

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kekuatan pukulan dari legenda tinju kelas berat Mike Tyson, tampaknya tak perlu diragukan. Di usianya yang 54 tahun saat ini, ia masih punya kekuatan besar untuk memberikan pukulan keras. Hal itu dapat dilihat dalam tayangan video latihannya dalam gerak lambat. Mantan juara dunia sejati kelas berat itu sedang mempersiapkan laga comeback yang ditunggu-tunggu.  Tyson akan menghadapi rival...