Pekerja memasang baterai saat mengonversi sepeda motor konvensional.

Baterai Kendaraan Listrik Ditangani Seperti B3

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menegaskan komitmennya menciptakan energi bersih dengan melakukan penyesuaian di berbagai sektor, termasuk sektor energi dan kehutanan. Dalam hal praktis, daur ulang limbah baterai pada kendaraan listrik bisa digunakan berkali-kali sampai umur pemakaiannya terpenuhi. Dirjen Pengendalian Perubahan Iklim KLHK, Laksmi Dhewanthi, menyampaikan kalau ternyata baterai kendaraan listrik harus dibuang, limbah baterai ini...

Petugas menimbang kantong yang berisi limbahbahan berbahaya dan beracun (B3).

Warga Yogya Difasilitasi Dropbox Tampung Limbah B3

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pemerintah Kota (Pemkot) Yogyakarta memfasilitasi dropbox untuk sampah spesifik atau limbah beracun dan berbahaya (B3) bagi warga. Dropbox ini disediakan untuk menampung sementara limbah B3 sebelum diangkut dan diolah dengan benar.Analis kebijakan madya Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Yogyakarta, Eni Dwiniarsih mengatakan, dropbox tersebut difasilitasi agar masyarakat dapat terhindari dari pencemaran lingkungan. Diharapkan, kesehatan dan keselamatan...

PT Prasadha Pamunah Limbah Industri (PPLI) menggandeng Kereta Api Logistik (KAI Logistik) untuk mengangkut limbah Bahan Beracun dan Berbahaya (B3). . Penandatanganan MoU kali ini dilakukan oleh PPLI yang diwakili Presiden Direktur Yoshiaki Chida dan Plt. Direktur Utama, TLN Ahmad Malik Syah mewakili KAI Logistik.

Jumat , 19 Nov 2021, 20:06 WIB

PPLI Gandeng KAI untuk Angkut Limbah B3

PPLI Jadi Rujukan Pengelolaan Limbah B3. Foto: Kunjungan tim dari Kejagung ke tempat pengelolaan limbah PPLI.

Rabu , 06 Oct 2021, 13:40 WIB

PPLI Jadi Rujukan Pengelolaan Limbah B3 

PPLI Sosialisasikan Aturan Baru Limbah B3

Kamis , 09 Sep 2021, 13:37 WIB

PPLI Sosialisasikan Aturan Baru Limbah B3