#limbah-medis-guntur
Rabu , 18 Mar 2015, 15:30 WIB
Temuan Limbah Medis di Gunung Guntur akan Diselidiki
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Wakil Gubernur Jawa Barat Deddy Mizwar mengatakan Satuan Tugas (Satgas) Penegakan Hukum Lingkungan Terpadu akan menyelidiki temuan limbah medis di Kabupaten Garut, Jawa Barat."Nah itu juga...
Selasa , 10 Mar 2015, 13:40 WIB
Limbah Medis di Gunung Guntur Bahayakan Lingkungan
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Terkait adanya penemuan limbah yang dibuang ke kawasan gunung di wilayahGarut, Wahana Lingkungan Hidup (WALHI) Jabar mendesak Pemprov Jabar dan berbagai pihak terkait untuk segera bertindak. Karena, jika dibiarkan berlarut-larut, persoalan limbah akan semakin membahayakan lingkungan maupun kesehatan masyarakat sekitar. Selain itu, kasus tersebut dinilai termasuk tindakan kriminal."Kalau memang sudah ada laporan, ya BPLHD bertindak dong....
Senin , 09 Mar 2015, 15:22 WIB
Ditemukan Limbah Medis di Gunung Guntur
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Satuan Tugas (Satgas) Penegakan Hukum Lingkungan...