Selebrasi pemain Liverpool Diego Jota usai mencetak gol ke gawang West Ham United.

Gol Diogo Jota Bawa Liverpool ke Puncak Klasemen

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Diogo Jota kembali tampil cemerlang untuk menyokong kebangkitan Liverpool yang mampu mengatasi West Ham United 2-1 dalam laga pekan ketujuh Liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu waktu setempat (Minggu WIB). Baru masuk lapangan pada menit ke-70, Jota cuma butuh tujuh menit untuk memperlihatkan pengaruhnya terhadap jalannya pertandingan dengan menyambar bola liar di dalam kotak penalti West Ham. Namun, untuk...

Simon Mignolet

Mignolet Ingin Bawa Liverpool Menang di Markat West HAM

REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Kiper Liverpool Simon Mignolet berhadap bisa membawa timnya meraih kemenangan sebelum jeda internasional. Mignolet mengatakan, pascakekalahan dari Tottenham bulan lalu, <i>The Reds</i> berhasil mencetak enam gol tanpa kebobolan di dua laga terakhir mereka berturut-turut. "Setelah pertandingan melawan Tottenham kami tahu kami harus meresponnya dan tidak ada hal lain selain meningkatkan performa kami," kata Mignolet seperti dilansir...

Divock Origi setelah menjebol gawang West Ham United.

Senin , 12 Dec 2016, 02:03 WIB

Liverpool Ditahan Imbang West Ham United

liverpool vs west ham

Sabtu , 31 Jan 2015, 21:37 WIB

Susunan Pemain Liverpool Vs West Ham United