#lurah-cipete-utara-dipukul
Kamis , 10 Dec 2020, 22:07 WIB
Polisi Tetapkan Pemukul Lurah Cipete Utara Sebagai Tersangka
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polres Metro Jakarta Selatan telah menetapkan satu orang diduga pelaku pemukulan terhadap Lurah Cipete Utara Nurcahaya sebagai tersangka dengan ancaman Pasal 170 Kitab Udang-Undang Hukum Pidana...
Kamis , 10 Dec 2020, 21:11 WIB
Lurah Cipete Utara Jadi Korban Pemukulan Pelanggar PSBB
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Lurah Cipete Utara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Nurcahya, diduga menjadi korban pemukulan oleh sejumlah warga pelanggar Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi saat diberikan teguran dan penertiban. Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Selatan AKBP Jimmy Christian Samma, saat dikonfirmasi Kamis (10/12) malam, di Jakarta, membenarkan peristiwa tersebut yang saat ini sudah ditangani oleh pihaknya."Pemicunya ditegur, mereka...