Advertisement
#lwu-unisia
Kamis , 23 Dec 2021, 09:06 WIB
Dirikan LWU UNISIA, Badan Wakaf UII Gencarkan Budaya Berwakaf
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Yayasan Badan Wakaf Universitas Islam Indonesia (UII) melebarkan semangat kedermawanan melalui Lembaga Wakaf Uang (LWU) UNISIA, yang didirikan sebagai sarana membangun sinergitas pemberdayaan ekonomi dan sosial...