#m-kece-lapor-bareskrim
Sabtu , 25 Sep 2021, 16:13 WIB
Polri Sebut Ada Enam Calon Tersangka Penganiayaan M. Kece
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Tindak Pidana Umum (Dirtipidum) Bareskrim Polri, Brigjen Andi Rian Djajadi, mengatakan ada enam calon tersangka dalam kasus penganiayaan terhadap pelaku penistaan agama Muhammad Kece di...
Sabtu , 25 Sep 2021, 12:22 WIB
Garda Mahasiswa Dukung Polri Usut Penganiayaan M Kece
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Garda Mahasiswa Peduli Keadilan mendukung upaya Kepolisian Republik Indonesia (Polri) untuk melakukan penegakan hukum dalam kasus penganiayaan terhadap Muhammad Kosman alias Muhammad Kece. "Kami mendukung profesionalisme Polri dalam menangani kasus penganiayaan M Kece yang diduga dilakukan oleh Irjen Pol Napoleon Bonaparte," kata Koordinator Garda Mahasiswa Peduli Keadilan Fahri Salim dalam keterangan tertulisnya, Jumat (24/9). Garda mahasiswa juga menyuarakan sejumlah...