Tiga Pimpinan Citibank Jadi Tersangka Kasus Malinda Dee

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA- Di tengah-tengah persidangan terdakwa kasus penggelapan dan pencucian uang di Citibank, Inong Malinda Dee, penyidik Polri telah menetapkan tiga tersangka baru. Tiga tersangka ini merupakan atasan Malinda Dee di Citibank."Saat ini masih dalam penyidikan tiga tersangka baru kasus Inong Malinda Dee," kata Kepala Divisi Humas Polri, Irjen Saud Usman Nasution dalam jumpa pers di Mabes Polri, Jakarta, Kamis...

Malinda Dee

Berbaju Tahanan, Malinda Dee Diserahkan ke Kejaksaan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Tersangka penggelapan rekening tiga nasabah Citibank, Inong Malinda Dee diserahkan kepada Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan dalam rangka pelimpahan tahap dua pada Rabu (14/9). Malinda terlihat mengena baju tahanan berwarna orange namun dengan kancing terbuka.Malinda keluar dari Bareskrim Mabes Polri pada pukul 09.45 WIB. Malinda menggunakan baju hitam lengan panjang dan kerudung berwarna sama dengan menggunakan baju...