Advertisement
#marko-simic-kembali-ke-persija
Selasa , 20 Jun 2023, 22:36 WIB
Kembali ke Persija, Simic Masih Punya Ambisi Besar Bersama Macan Ibu Kota
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Marko Simic telah mengukir banyak prestasi selama bermain untuk Persija Jakarta. Empat trofi berhasil diboyong ke Ibu Kota selama periode 2018-2022. Di antaranya, Macan Kemayoran sukses meraih...