Advertisement
#masa-jabatan-heru-budi-segera-berakhir
Selasa , 10 Sep 2024, 14:55 WIB
Masa Jabatan Pj Heru Berakhir 17 Oktober 2024, Dewan Gelar Rapimgab
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- DPRD Provinsi DKI Jakarta diagendakan menggelar menggelar rapat pimpinan gabungan (rapimgab) pada Rabu (11/9/2024). Rapat itu akan membahas dan menetapkan usulan nama calon penjabat (pj) gubernur DKI...
Jumat , 06 Sep 2024, 16:14 WIB
Dewan: Masa Jabatan Pj Gubernur Heru tidak Bisa Lagi Diperpanjang
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- DPRD Provinsi DKI Jakarta telah menjadwalkan rapat pimpinan sementara untuk membahas usulan nama penjabat (pj) gubernur DKI Jakarta pada Rabu (11/9/2024). Pasalnya, masa jabatan Heru Budi Hartono sebagai pj gubernur DKI Jakarta akan berakhir pada 17 Oktober 2024. Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta, Khoirudin mengatakan, sudah ada undangan untuk pembahasan hal itu kepada masing-masing fraksi partai politik. Dalam rapat...