Presiden terpilih Prancis Emmanuel Macron.

Masjid Agung Paris Sambut Baik Kemenangan Macron

REPUBLIKA.CO.ID, PARIS - Masjid Agung Paris menyambut baik kemenangan Emmanuel Macron dalam putaran final pemilu Presiden Prancis pada Ahad (7/5). Hasil pemungutan suara menunjukkan, Macron menang telak dari Le Pen dengan meraih 63,10 persen suara."Kemenangan Macron adalah isyarat bahwa Prancis telah berjalan dengan semua komponen agama untuk membangun kesatuan negara dari ancaman perpecahan yang membebani bangsa," ujar Masjid Agung...