#masjid-inggris-dibuka
Selasa , 30 Jun 2020, 17:26 WIB
Muslim Inggris Bisa Sholat Kembali di Masjid 4 Juli
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Banyak masjid di seluruh Inggris yang akan membuka kembali pintunya pada 4 Juli 2020 mendatang. Masjid akan kembali dibuka setelah pemerintah memberikan lampu hijau untuk pertemuan...
Rabu , 10 Jun 2020, 09:29 WIB
Masjid di Inggris Dibuka 15 Juni Hanya untuk Ibadah Pribadi
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Pemerintah Inggris mengumumkan tempat-tempat ibadah di Inggris, termasuk masjid, kembali diizinkan dibuka, Senin (15/6). Meski demikian, jamaah harus memperhatikan pedoman jaga jarak sosial dan hanya diizinkan untuk ibadah individual. Keputusan ini dikeluarkan setelah terjadi diskusi antara pemerintah dan perwakilan mayoritas agama, melalui Satgas Tempat Ibadah yang dipimpin oleh Sekretaris Komunitas Robert Jenrick. Gugus tugas tersebut memiliki satu...