#mayat-perempuan-terbungkus-selimut-cimahi
Rabu , 14 Aug 2024, 13:50 WIB
Cerita Tetangga, Soal Mayat Perempuan yang Terbungkus Selimut di Cimahi Diduga Korban KDRT
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Mayat perempuan berinisial I yang terbungkus selimut ditemukan di sebuah kamar rumah di Kota Cimahi, Selasa (13/8/1024) malam diduga merupakan korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). Jenazah telah dievakuasi...
Rabu , 14 Aug 2024, 13:44 WIB
Mayat Perempuan yang Terbungkus Selimut di Cimahi Diduga Korban KDRT
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG - Mayat perempuan berinisial I yang terbungkus selimut ditemukan di sebuah kamar rumah di Kota Cimahi, Jawa Barat, Selasa (13/8/1024). Mayat tersebut diduga merupakan korban kekerasan dalam rumah tangga (KDRT). S, suami korban telah dibawa polisi untuk diperiksa. Salah seorang warga Sunenti (40 tahun) mengaku sering mendengarkan curahan hati (curhat) dari korban saat berkunjung ke rumah tersebut. Ia...